• MANUK DADALI
    Lagu “Manuk Dadali” biasa dimainkan dengan genre musik pop Sunda. Musik Pop Sunda merupakan salah satu produk kebudayaan yang dihasilkan oleh musisi Sunda . Kemudian dikemas secara estetik untuk menumbuhkan kembali kesadaran akan jati diri kesundaan. Lagu “Manuk Dadali” berasal dari genre pop Sunda kemudian diubah menjadi genre smooth jazz dan ...
    15 Oktober 2018 / Jaka Purnama /   RG 2018 PUR
  • KENTRUNG LEMAH TIRTA NANJUNG
    Karya yang diberi judul ‘’Kentrung Lemah Tirta Nanjung’’ ini mempunyai arti alunan suara gending di tanah air yang mewangi, merupakan semangat baru dalam mengangkat kembali seni tradisi ke dalam bentuk komposisi musik bambu yang dipadukan dengan instrumen tambahan lainnya. Fenomena yang diangkat dari syair ini mencoba membuktikan bahwa dengan musik ...
    15 Oktober 2018 / Imam Rozqi Apriyanto /   RG 2018 APR
  • MAGNUM OPUS
    Magnum opus diambil dari bahasa latin yang memiliki arti karya terbaik dari seorang seniman. Magnum opus adalah sebuah karya komposisi yang terinspirasi dari soundtrack maupun backsound film animasi Jepang. Fungsi musik pada soundtrack yaitu sebagai penambah dramatisasi cerita, untuk memperkuat gambar dan mengendalikan emosi penonton. Pada komposisi ini menggunakan medium ...
    15 Oktober 2018 / Armiyanda /   RG 2018 ARM
  • MEONG-MEONG
    Meong-Meong adalah lagu khas daerah dari pulau bali, lagu ini termasuk kepada sekar rare yang mana adalah jenis seni vocal dalam karawitan Bali. Sentuhan musik funk akan jmembuat lagu Bali ini lebih dinamis dan harmonis dengan balutan musik bambu. Proses garap nya penulis melakukan eksplorasi tangga nada, perubahan ritmis, modulasi, ...
    15 Oktober 2018 / Aditya Nugraha /   RG 2018 NUG